MANADO- Petugas Penjinak Bom (Jibom) Brimob Polda Sulut mengamankan koper  mencurigakan didekat pos Polisi lalu lintas di Jalan Piere Tendean, Kota Manado, Sulawesi Utara,  Rabu (16/5/2018). Koper tersebut kini diamankan pihak kepolisian untuk diperiksa lebih lanjut. Persitiwi ini sempat membuat kemacetan yang panjang diruas Jalan Wolter Mongisidi, Jalan Ahmad Yani dan Jalan Bethesda.

FOTOGRAFER : MARCOS BUDIMAN